Tanaman Zodia


Kode Produk: muszodia01
Ketersediaan: 250
Rp24.000
Beli

Deskripsi

Zodia yang dalam bahasa ilmiahnya disebut Evodia Sauveolens, merupakan tanaman yang telah lama dimanfaatkan oleh penduduk asli papua sebagai pengusir nyamuk dan serangga dengan cara dengan cara mengusapkan daun zodia ke seluruh tubuh. Zodia mengeluarkan bau atau aroma khas yang tidak disukai nyamuk sehingga membuat sanga nyamuk tidak mendekat dan pergi. Zodia (Evodia Sauveolens) merupakan tanaman endemik Indonesia yang berasal dari Papua tetapi kini tanaman Zodia sudah mulai dikembangbiakkan diberbagai tempat. Hal ini disebabkan karena Zodia sangat mudah diperbanyak melalui biji dan stek ranting. Apabila kita sudah memiliki Zodia yang sudah berbunga dan berbiji, maka bijinya akan jatuh dan tumbuh disekitar tanaman tersebut.

Nama :ZodiaNama ilmiah : Evadia suaveolens
Dataran yang cocok : rendah-tinggi
Ukuran Bibit : 20-30 cm
Asal bibit : stek
Tempat tanam : Pot diameter >20cm atau langsung ditanam di tanah