Bahan aktif :
Trichoderma koningii (minimal 5x10 pangkat 6 spora/gram),
Untuk mengendalikan penyakit akar putih pada tanaman karet dan layu fusarium pada cabai.
Cara aplikasi :
Buat larutan semprot saco-p dengan dosis 3-5 gram/liter air.
Semprot ke seluruh bagian tanaman dan sekeliling leher akar tanaman yang terserang penyakit.
volume semprot 500 liter untuk 1 hektar.
waktu aplikasi :
Pada saat pindah tanam untuk pencegahan atau apabila ditemukan tanda-tanda serangan penyakit.
Tanaman cabai serangan ditandai dengan memucatnya tulang daun sebelah atas dan diikuti menunduknya tangkai daun. Jika pada bagian atas antara akar dan batang dipotong akan terlihat cincin cokelat kehitaman diikuti busuk basah pada berkas pembuluh.
Rekomendasi untuk tanaman cabai dan karet
Isi : 250 gram
Fungisida Organik Biologi Super SACO-P
- Kode Produk: SACO-P
- Ketersediaan: 9
- Berat: + 250g
-
Rp48.000
Produk-produk terkait
Fungisida Amistartop 325sc 50ml
Amistartop merupakan fungisida sistemik yang dilengkapi dengan ZPT (zat pengatur tumbuh), dengan mem..
Rp78.000
Fungisida Amistartop 325sc 100 ml
Amistartop merupakan fungisida sistemik yang dilengkapi dengan ZPT (zat pengatur tumbuh), dengan mem..
Rp110.000
Fungisida Bazoka 80 wp
Bazoka 80 WP adalah fungisida protektif berbahan aktif mankozeb 80 % berbentuk tepung kuning yang da..
Rp85.000
Fungisida ACROBAT 50 WP 40 gram
Obat Pertanian Pembasmi Jamur Fungisida ACROBAT 50 WP 40 gram, Bahan aktif : Dimetomorf 50%,&nb..
Rp45.000
Fungisida ACROBAT 50 WP 10 gram
Obat Pertanian Pembasmi Jamur Fungisida ACROBAT 50 WP 10 gram, Bahan aktif : Dimetomorf 50%,&nb..
Rp25.000
Pestisida Organik Phefoc HCS
Jual Pestisida Organik Phefoc HCSPestisida organik Phefoc HCS ini berfungsi sebagai;insektisida..
Rp65.000
Tags/penandaan: Fungisida, Trichoderma koningii,